Jumat, 25 Maret 2011

Cara Menghitung Bunga Bank

Dari Kuliah Perbankan Hari ini, ane dapet ilmu buat di share, mudah-mudahan bermanfaat,

Terdapat 3 jenis bunga pada Bank konvensional, yaitu:
1. Bunga Riil
2. Bunga Nominal
3. Bunga Efektif

Bunga Riil yaitu jumlah bunga setelah dijumlahkan dengan bea administrasi, sehingga merupakan nilai persen akhir jumlah yang harus dibayar oleh nasabah.

Bunga Nominal yaitu tingkat bunga di kali  jangka waktu pinjaman

Bunga Efektif  tingkat bunga dihitung berdasarkan jumlah sebenarnya yang dibayar oleh nasabah atau penerimaan sebenarnya Bank

Cara Menghitung Bunga Efektif
Jumlah Bunga  + Provisi
Saldo Rata2 Baki Debet
Bingung? 
  • tenang, gampang kok, provisi=Bea Tambahan  [tidak harus selalu ada] 
  • Saldo rata-rata = Jumlah baki debet : Frekuensi angsuran
okay now let's check the examples:
Metode Flat (Tetap)dan metode Decliner (menurun)
Dik : Kredit A (Flat )
  • Jumlah kredit 2 juta,
  • janka waktu  5 bulan
  • Bunga 0,8%
         Kredit B (Decliner)
  • Jumlah kredit 2.000.000
  • Waktu 5 Bulan
  • Bunga 2 % per bulan
 Dit: Bunga Efektif ?

Jwab : cap cuzzzzz....
 a)  angsuran perbulan ;  2000.000 =400000
                                           5
      Bunga perbulan 2%* 2000.000 = 40000


  No       Baki Debet  Angsuran  Bunga      Jumlah
1 2000000 400000 40000 440000
2 1600000 400000 40000 440000
3 1200000 400000 40000 440000
4 800000 400000 40000 440000
5 400000 400000 40000 440000
600000 2000000 200000 2200000

Rata-rata baki debet=1200000

maka bunga relatifnya :   200000 = 16 %
                                    1200000
b. Kredit Menurun

No Baki Debet Angsuran Bunga Jumlah
1 2000000 400000 40000 440000
2 1600000 400000 32000 432000
3 1200000 400000 24000 424000
4 800000 400000 16000 416000
5 400000 400000 8000 408000
6000000 2000000 120000 2120000

Rata-rata baki debet =1200000


maka bunga relatifnya :   120000 = 10%

                                    1200000

So' apa arti dari perhitunga di atas? dari hasil pencarian bunga relatif di atas sohib eko bisa lihat sendiri manayang lebih menguntungkan(untuk nasabah /untuk Bank) dalam hal penentuan bunga, apakah dengan metode flat atau yang menurun yang lebih baik digunakan.

Tidak ada komentar:

LinkWithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...